1. Mengisi
pertanyaan pengantar diskusi keselarasan A, K, U. PERTANYAAN PENGANTAR DISKUSI KESELARASAN A, K, U
a. Tuliskan semua ambisi/keinginan/target yang akan
saudara raih tiga tahun ke
depan!
depan!
b. Tuliskan salah satu target/ambisi/kegiatan yang saudara prioritaskan !
c. Apakah
prioritas tersebut akan
membawa saudara pada target/ambisi/keinginan yang
lebih tinggi nilainya ?
Ya / Tidak berikan alasannya?
d. Apakah
yang saudara prioritaskan tersebut berada
dalam kemampuan
saudara untuk mencapainya ?
saudara untuk mencapainya ?
Ya / Tidak berikan alasannya?
e. Apakah
saudara yakin bahwa apa yang saudara prioritaskan tersebut
dengan mudah sekali dicapai ?
dengan mudah sekali dicapai ?
Ya / Tidak Berikan alasannya?
f. Bila saudara menjawab ‘Tidak’ pada no. 5,
tuliskan hambatan apa yang
saudara pikirkan ?
saudara pikirkan ?
g. Apakan
hambatan yang saudara tuliskan itu akan
bisa diatasi dengan
meningkatkan usaha ?
meningkatkan usaha ?
Ya /Tidak Berikan alasannya?
h. Tuliskan
tolok ukur keberhasilan yang saudara tetapkan dalam mencapaiprioritas saudara. Untuk
mencapai prioritas saudara, apakah saudara rela mengorbankan dulukeinginan/ambisi/target lain ?
Ya / Tidak Berikan alasan?
j. Setelah
saudara mengorbankan keinginan yang lain, mengerahkan daya dan
usaha, ternyata kemudian ambisi/keinginan/target yang
saudara prioritaskan
tidak tercapai, apakah saudara merasa malu ?
Ya / Tidak Berikan alasannya?
JAWAB
A. - Pada tahun 2015 Saya akan Mendapatkan
pekerjaan yang lebih baik setelah mendapatkan pekerjaan yang lebih baik saya akan membeli
Sepdah motor, menabung, mendapatkan IPK 3,00
-
Pada tahun 2016 IPK naik menjadi 3,2 tabungan mulai
banyak membelikan hadiah untuk ibu dan bapak
-
Pada tahun 2017 lulus kuliah dengan ipk 3,3 mulai
mencari pekerjaan yang lebih baik lagi dan muai membangun tempat usaha makanan
mulai dari kecil terlebih dahulu dari pedagang kaki lima kalu berkembang akan
membuat sebuah restoran yang memiliki tempat kusus bagi mahasiswa yang merantau
dari jauh dan aka ada pembagian makanan gratis untuk yang membutuhkan setiap
bulanya
B. Membuat
sebuah rumah makan di piggir jalan
C. Ya,
karena saya bias mengebangkannya menjadi sebuah restoran yang lebih besar dan
banyak cabang di mana mana
D. Ya,
karena dengan bekerja sebelum membuka usaha tersebut saya akan menabung untuk
modal usaha tersebut
E. Tidak
F. - Saya tidak bisa memasak
-
Tidak memiliki lahan untuk membuka usaha
-
Tidak punya pengalaman dalam bidang wirausaha
G. - Ya,
karena dengan belajar memasak untuk mengatasi masalah tidak bias memasak
-
Mencari lahan yang kosong atau menyewa tempat
-
Belajar dari orang orang yang sudah berpengalaman
H. Tolak
ukur keberhasilannya adala ketika usaha saya rame pengunjung dan bias membuka
cabang walaupun Cuma satu cabang
-
Ya karena untuk mencapai hal yang besar harus
mengorbankan hal besar juga
I.
Tidak karena
saya akan mencari apakah tau apakah yang membuat usaha saya gagal
Tidak ada komentar:
Posting Komentar